Cara melakukan seleksi secara spesifik dengan mongodb - Selamat datang kembali di artikel TB kali ini! Hari ini saya akan membagikan tutorial terkait dengan salah satu database nosql terpopuler, yaitu MongoDB.
Melakukan query dengan mongodb berbeda dengan database sql seperti mysql. Jika di mysql kita hanya cukup melakukan perintah sql untuk mendapatkan data, di mongodb berbeda. Caranya agak sedikit sulit. Yaitu dengan menggunakan beberapa method atau function yang sudah disediakan dan harus dipasang berurutan sesuai dengan kebutuhan.
Mungkin jika teman-teman pernah menggunakan framework php Laravel, cara pengeksekusian query kurang lebih sama. Menggunakan function yang sudah disediakan.
Baca Juga: Tutorial Install Node Js dan Konfigurasi Program PHP di Debian Linux
Oke, setelah sedikit pengetahuan diatas tadi, kita akan masuk ke inti dari artikel ini. Yaitu cara melakukan spesific select dengan mongodb. Jika di mysql, kurang lebih kita akan menampilkan hasil yang sama dengan perintah "SELECT * FROM". Tanda * inilah yang akan kita set.
Library tambahan yang kita gunakan untuk tutorial kali ini adalah mongoose, yaitu library untuk mempermudah proses sinkronisasi data dengan mongodb.
Untuk melakukan select secara spesifik, secara garis besar adalah seperti ini.
Model.find().select().exec(callback)
Jika kita pecah kode tersebut, mungkin bisa seperti ini
const schema = mongoose.schema({Kunci dari tutorial kali ini ada di function select(). Disitulah nama document yang diseleksi saja yang akan keluar sebagai output "data" .
// schema collection})
mongoose.model(nama collection, schema).find().select(nama document yang ingin diselect).exec((err,data)=>{
res.send(data) // data dari collection setelah spesific select})
Tiap nama document tidak perlu dipisah dengan tanda koma, cukup dipisah dengan spasi. Cara penggunaan function select untuk seleksi nama document seperti berikut ini misalnya.
.select('nama email komentar')
Oke, sekian artikel kali ini tentang cara melakukan spesific select dengan mongodb dan library mongoose, semoga bermanfaat! Terima Kasih!
0 komentar
Post a Comment
Hai, Mohon Komentar Yang Relevan Dan Tidak OOT!